Ujrah adalah dana/uang yang dibayarkan oleh penerima jasa kepada penyedia jasa sebagai imbalan jasa atau sebagai pembayaran atas tenaga dari penyedia jasa yang sudah dikeluarkan untuk mengerjakan layanan tersebut.
Apa yang dimaksud dengan ujrah ? Mencetak
Dibuat oleh: Support Ammana
Diubah pada: Tue, 1 Nov, 2022 pada 10:22 AM
Apakah jawaban ini bermanfaat? Ya Tidak
Send feedbackMaaf kami tidak bisa membantu. Bantu kami mengembangkan artikel ini dengan umpan balik Anda.